West Bromwich - Romelu Lukaku
menegaskan keinginannya untuk kembali ke Chelsea. Penyerang asal Belgia
itu berharap bisa menjadi pemain legendaris The Blues di masa mendatang.
Lukaku
tiba di Chelsea pada awal musim 2011/2012. Namun, karena jarang
dimainkan pada musim tersebut, dia akhirnya dipinjamkan ke West Bromwich
Albion.
Bersama The Baggies, Lukaku kembali menunjukkan ketajamannya. Penyerang berusia 19 tahun itu sudah menyumbangkan total sembilan gol.
Meski
cukup sukses bersama West Brom, Lukaku tak mau lama-lama di klub
tersebut. Dia menganggap masa depannya adalah di Chelsea dan dia yakin
bisa jadi bintang di Stamford Bridge.
"Ya , itu adalah mimpi. Saya bergabung dengan Chelsea untuk itu," aku Lukaku kepada Sky Sports News.
"Tujuan saya adalah untuk bermain di Bridge dan menjadi legenda di sana pada masa mendatang," sambungnya.
Tapi,
waktu berjalan sehingga saya sangat butuh untuk terus bermain. Dan
semoga dalam beberapa tahun ke depan saya menjadi salah satu elemen
kunci di Bridge," kata Lukaku.
Kalau pun kembali ke Chelsea,
Lukaku belum tentu akan langsung jadi pilihan utama. Pasalnya, dia masih
harus bersaing dengan Fernando Torres dan pemain rekrutan baru, Demba
Ba.
"Begitulah kalau Anda main untuk Chelsea. Mereka akan selalu merekrut pemain-pemain besar," ujar Lukaku.
"Jadi,
sekarang tergantung saya apakah bisa menunjukkan bahwa saya bisa pergi
ke sana dan bermain seperti yang dia (Ba) lakukan sekarang," katanya.
Pages
Labels
- berita aktual (2)
- fifa 14 (1)
- liga inggris (4)
- liga italia (5)
- liga spanyol (1)
- Modifikasi Motor (3)
- sepak bola (16)
WAKTU SHOLAT 5 WAKTU
Popular Posts
-
Halo Kawan, Di pos kali ini saya akan membeberkan mencari pemain yang potensial di game fifa 14, soooooo check this out!!!! - saya akan me...
-
Bek Arsenal, Thomas Vermaelen, mulai berpikir untuk hengkang pada bursa transfer Januari setelah sejauh ini ditepikan The Gunners. Pemain ti...
-
hai sobat... Di postingan kali ini saya akan membahas RAINMETER, Sebelum saya membahas lebih dalam lagi tentang rainmeter, saya akan men...
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
LINK
Translate
Buku Tamu
|
About Me
- Unknown
Followers
Blog Archive
-
▼
2013
(38)
-
▼
Februari
(17)
- Papan Atas Sengit, Milan Bidik Tiga Besar Lagi
- Marchisio: Tak Ada Jaminan Juara Meski Juventus Ka...
- Giliran Lorenzo Tercepat, Pedrosa Kedua
- Conte: Laga Sisa Layaknya Final Piala Dunia
- Lazio Kalah Telak, Petkovic Minta Maaf
- Pogba Masih Harus Banyak Belajar
- Sturridge Siap Bantu Suarez Jadi Top Skorer
- Di Tengah Sorotan, Wenger Dikabarkan Bakal Dapat K...
- Pembunuhan Model Cantik, Atlet Berkaki Palsu Perna...
- Media info berita: koreografi juventini indonesia
- Respek Conte untuk Roma
- Sesal Ronaldinho karena Messi
- Lukaku Ingin Jadi Legenda Chelsea
- Ingin Scudetto, Cavani Kesampingkan Rumor Transfer
- Van Gaal Waspadai El Shaarawy
- Awas Macet! Ribuan Buruh Demo Hari Ini
- Persiapan Dimulai pada Selasa
-
▼
Februari
(17)